Kamis, 21 Desember 2017

UDP dengan Phyton

Listing

sender.py
 


receiver.py

 Logika

sender.py


Listing program di atas merupakan program yang akan melakukan pengiriman pesan ke PC yang memiliki IP Address yang disimpan pada [UDP_IP = "127.0.0.1"]. Pada program ini terdapat perintah perulangan While dimana program akan melakukan perulangan setiap pengguna telah melakukan pengiriman pesan, pesan tersebut akan disimpan pada variable [MESSAGE] yang nantinya akan dikirimkan melalui [sock.sendto(MESSAGE, (UDP_IP, UDP_PORT))] ini PC tujuan akan menerima pesan yang disampaikan.

receiver.py
Listing program di atas merupakan program yang akan menerima pesan dari PC sender. Pada program ini terdapat perintah perulangan While dimana program akan melakukan perulangan setiap pengguna telah menerima pesan yang dikirim PC sender, pesan tersebut akan disimpan pada variable [data, addr = sock.recvfrom(1024)], lalu pesan tersebut akan dicetak dengan ini [print "received message: ", data].

Output


Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Program SORTING DAN SEARCHING DATA Bahasa C

LISTING PROGRAM LOGIKA PROGRAM    #include <stdio.h> adalah penyisipan file standard input output header untuk ...